EFEKTIVITAS TARIAN SAJOJO TERHADAP ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK SETIA BUDI CEMERLANG KABUPATEN SORONG PAPUA BARAT DAYA

Sodiq, Iffa Salsabila Annisa (2023) EFEKTIVITAS TARIAN SAJOJO TERHADAP ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK SETIA BUDI CEMERLANG KABUPATEN SORONG PAPUA BARAT DAYA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong.

[thumbnail of TA_Iffa Salsabila Annisa Sodiq_148620720130.pdf] Text
TA_Iffa Salsabila Annisa Sodiq_148620720130.pdf

Download (2MB)

Abstract

Berdasarkan hasil observasi awal di dapati bahwa kemampuan motorik kasar anakusia 5-6 tahun di TK Setia Budi Cemerlang Kabupaten Sorong Papua Barat Dayamasih belum optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuanmotorik kasar dan mengetahui efektivitas tarian sajojo terhadapkemampuanmotorik kasar pada anak usia 5-6 tahun melalui tarian sajojo di TK Setia BudiCemerlang Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya. Metode dalam penelitian iniadalah metode kualitatif yang melibatkan 10 anak, 5 laki-laki, dan 5 perempuan.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi,wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwakemampuan motorik kasar anak melalui tarian sajojo lebih optimal. Dari hasilpenelitian yang diperoleh bahwa kemampuan motorik kasar pada anak usia 5-6tahun di TK Setia Budi Cemerlang menunjukkan kemampuan motorik kasar anakberkembang secara optimal. Hal ini dapat dilihat dari indikator-indikatorkemampuan motorik kasar yang mencakup gerakan keseimbangan denganmelompat ke kanan dan ke kiri dengan baik, melatih koordinasi antara kepala,tangan, atau pun kaki sesuai dengan irama musik, dan dapat mengayunkan tanganke kanan dan ke kiri dengan baik, dengan hasil akhir observasi terdapat 3 anakyang mulai berkembang, 3 anak berkembang sesuai harapan, dan 4 anakberkembang sangat baik.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Tarian Sajojo, Motorik Kasar Anak
Subjects: 300 ILMU SOSIAL > 370 Pendidikan > 370.7 Pendidikan Ilmu Kependidikan
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa Sosial dan Olahraga (FABIO) > Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PG-PAUD)
Depositing User: UNIMUDA Administrator Sorong
Date Deposited: 12 Dec 2023 12:41
Last Modified: 12 Dec 2023 12:41
URI: http://eprints.unimudasorong.ac.id/id/eprint/175

Actions (login required)

View Item
View Item