IDENTIFIKASI LARUTAN BATANG Smilax Sp TERHADAP MOLUSKISIDA

Mambrasar, Adolof R (2022) IDENTIFIKASI LARUTAN BATANG Smilax Sp TERHADAP MOLUSKISIDA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong.

[thumbnail of Adolof R. Mamrasar-148420518001.pdf] Text
Adolof R. Mamrasar-148420518001.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah mengidentifikasi larutan batang Smilax Sp terhadapmoluskisida. Jenis dan desain adalah eksperimen, dilaksanakan November hinggaDesember 2021, di Laboratorium Terpadu UNIMUDA Sorong. Sampel yangdigunakan adalah batang (Smilax Sp) dan Pomaceae canalitulata–Larmack. Alat-alat yang digunakan adalah timbangan analitik, 3 gelas ukur, 3 gelas ukur 1000ml, mortar, gunting, pena, buku, kamera. Bahan yang digunakan adalah batangSmilax Sp, Air Bersih, Pomaceae canalitulata –Larmack. Teknik analisis datadigunakan adalah Uji Normalitas dan Linearitas Sederhana. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa adanya perubahan perilaku Pomacea canaliculata-Lamarckterhadap moluskisida yang mengarah pada mortalitas atau kematian, larutanbatang Smilax Sp terbukti mempengaruhi perilaku Pomacea canaliculata-Lamarck dibuktikan dengan indikator-indikator yang diamati selama 1 jam.Penelitian ini dibuktikan bahwa dengan tingkat kematian tertinggi padakonsentrasi 50% dan 75% memiliki nilai signifikansi (0.519 > 0.05).

Item Type: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (S1)
Uncontrolled Keywords: dentifikasi, Batang, Smilax Sp, Moluskisida, Pomaceae canalitulata–Larmack
Subjects: 500 ILMU MURNI > 570 Biologi, Ilmu Hayat > 570.7 Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Pendidikan Eksakta (FEKSA) > Pendidikan Biologi
Depositing User: UNIMUDA Administrator Sorong
Date Deposited: 20 Jan 2025 10:03
Last Modified: 20 Jan 2025 10:03
URI: http://eprints.unimudasorong.ac.id/id/eprint/548

Actions (login required)

View Item
View Item