Rahmatulloh, Dimas Yudha and Habibah, Siti Maizul (2020) Penerapan Nilai-Nilai Pancasila dalam Kehidupan Di Era Digitalisasi Implementation of Pancasila Values in Life in the Digitalization Era. Jurnal Citizen Education (Media Kajian Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan). ISSN 2276-2566 (Submitted)
Dimas Yudha Rahmatulloh.pdf
Download (747kB)
Abstract
Pancasila merupakan dasar dan ideologi bangsa Indonesia.Pancasila juga merupakan pandangan hidup bangsa yangmencegah bangsa Indonesia terombang-ambing ketikadihadapkan pada rintangan di era digital modern. Setiapkehidupan warga negara Indonesia harus dilandasi oleh cita-citaPancasila, dan segala tindakan warga negara Indonesia harusmelaksanakan nilai-nilai Pancasila. Era digital dan pergerakanglobalisasi memberikan pengaruh yang merugikan bagi generasimuda Indonesia dan memiliki pengaruh yang baik. Era digitalisasimerupakan era yang sarat dengan perubahan yang signifikan disegala aspek kehidupan, terkait dengan perkembangan teknologidan alat komunikasi digital, diikuti dengan cara pandang dansikap pragmatis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuibagaimana penerapan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan di eradigitalisasi dan apa saja tantangan dari penerapan nilai-nilaipancasila dalam kehidupan di era digitalisasi. Pancasilamerupakan representasi dari identitas dan karakter bangsa. Olehkarena itu, untuk menjawab semua persoalan era digitalkontemporer, bangsa Indonesia memaksimalkan manfaat danfungsi falsafah Pancasila sebagai ideologi bangsa
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pancasila. Ideology, Digitalization. |
Subjects: | 300 ILMU SOSIAL |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Bahasa Sosial dan Olahraga (FABIO) > Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) |
Depositing User: | UNIMUDA Administrator Sorong |
Date Deposited: | 03 Dec 2024 10:23 |
Last Modified: | 03 Dec 2024 10:23 |
URI: | http://eprints.unimudasorong.ac.id/id/eprint/435 |