Pengaruh Literasi Kesehatan Mental dan Dukungan Sosial Terhadap Perilaku Pencarian Bantuan Psikologis Profesional pada Gen Z di Kota Sorong

Istiqomah, Ikrima Dianti (2024) Pengaruh Literasi Kesehatan Mental dan Dukungan Sosial Terhadap Perilaku Pencarian Bantuan Psikologis Profesional pada Gen Z di Kota Sorong. S1 thesis, Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong.

[thumbnail of Ikrima Dianti Istiqomah-14732012024.pdf] Text
Ikrima Dianti Istiqomah-14732012024.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kondisi mental merupakan salah satu dimensi dari konsep sehat mental yang tidak dapatdikesampingkan. Gen z menjadi kelompok individu yang paling muda pada masa ini dan memilikipengetahuan tinggi, namun mereka sangat rawan terkena masalah kesehatan mental karena cenderungketergantungan dengan aktivitas di internet dan media sosial. Perilaku pencarian bantuan psikologisprofesional merupakan langkah penting dalam mengelola kesehatan mental. Tujuan dari penelitian iniadalah untuk mengetahui pengaruh literasi kesehatan mental dan dukungan sosial terhadap perilakupencarian bantuan psikologis profesional pada gen z di Kota Sorong. Instrumen penelitian terdiri dariskala Mental Health Literacy Questionnaire (MHKQ), skala dukungan sosial, dan skala perilakupencarian bantuan psikologis profesional. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif denganjumlah 288 responden di Kota Sorong dengan teknik analisis yaitu analisis regresi linear berganda.Hasil penelitian yang didapat yaitu didapatkam skor signifikasi 0,000 < 0,05. Dengan demikian dapatdisimpulkan bahwa literasi kesehatan mental dan dukungan social berpengaruh secara simultanterhadap variabel dependen Perilaku pencarian bantuan psikologis professional. Literasi Kesehatanmental dan dukungan social juga berperan dalam meningkatkan sikap mencari bantuan psikologisprofessional (Literasi Kesehatan mental : p = 0,000 < 0.05 ; Dukungan Sosial : p = 0,000 < 0,05

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Literasi Kesehatan Mental, Dukungan Sosial, Perilaku Pencarian Bantuan Psikologis Profesional
Subjects: 100 FILSAFAT DAN PSIKOLOGI > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Ekonomi, Bisnis dan Humaniora (FEBIRA) > Psikologi
Depositing User: UNIMUDA Administrator Sorong
Date Deposited: 15 Aug 2024 10:22
Last Modified: 15 Aug 2024 10:22
URI: http://eprints.unimudasorong.ac.id/id/eprint/365

Actions (login required)

View Item
View Item