Penggunaan LKPD Untuk Meningkatkan Keterampilan Menghitung Penjumlahan Peserta Didik Kelas 3 SD Inpres 18 Kabupaten Sorong

Kambu, Novela (2023) Penggunaan LKPD Untuk Meningkatkan Keterampilan Menghitung Penjumlahan Peserta Didik Kelas 3 SD Inpres 18 Kabupaten Sorong. S1 thesis, Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong.

[thumbnail of TA-Novela Kambu-148620618149.pdf] Text
TA-Novela Kambu-148620618149.pdf

Download (4MB)

Abstract

Pendidikan adalah proses pengubahan sikap dan tingkah laku seseorang atau kelompokorang dalam usaha mendewasakan manusiamelalui upaya pengajaran dan pendidikanyang di sertai dengan pelatihan. Matematika adalah mata pelajaran yang menjadisumber ilmu yang lain. Banyak selali cabang ilmu pengetahuan yang mengembangkanteori-teorinya didasarkan pada pengembangan konsep matematika.Lembar Kerja PesertaDidik (LKPD) merupakan panduan peserta didik yang digunakan untuk melakukanpengembangan aspek kognitif maupun panduan untuk pengembangan semua aspekpembelajaran dalam bentuk panduan kegiatan penyelidikan atau pemecahan masalah.Pada SD Inpres 18 Kabupaten Sorong khususnya kelas III B terdapat 24 psesrta didik. Penelitimelakukan dua kali percobaan pada tahap awal dan percobaan tahap akhir melui LKPD yangtelah di siapkan oleh peneliti. Pada percoban tahap awal, dari 24 peserta didik hanya terdapatpeserta didik yang kurang mampu dalam menghitung penjumlahan. Namun pada percobantahap akhir, 1 peserta didik yang kurang mampu dalam menghitung penjumlahan sudahmulai mampu dalam menghitung penjumlahan. Karena pada percobaan tahap awalpertama dari 24 peserta didik hanya terdapat 23 peserta didik yang bisa dalammenguhitung penjumlahan namun pada penggunaan LKPD yang kedua angkaketercapaiannya naik menjadi 100% karena salah satu peserta didik yang tadinya tidakbisa menghitung penjumlahan kini menjadi bisa.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Keterampilan, Menghitung, Penjumlahan
Subjects: 300 ILMU SOSIAL > 372 Pendidikan Dasar > 372.2 Sekolah Dasar, SD
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa Sosial dan Olahraga (FABIO) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: UNIMUDA Administrator Sorong
Date Deposited: 15 May 2024 08:52
Last Modified: 15 May 2024 08:52
URI: http://eprints.unimudasorong.ac.id/id/eprint/311

Actions (login required)

View Item
View Item