Fatmawati, Tri (2023) IMPLEMENTASI ALAT PERAGA PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS VI DI SDIT SALAFIYAH SYAFI’IYAH KABUPATEN SORONG. Lainnya thesis, Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong.
TA-Tri Fatmawati-148620619046.pdf
Restricted to Registered users only
Download (3MB)
Abstract
Pendidikan merupakan hal yang sangat penting dan tidak lepas dari kehidupakanmanusia tanpa adanya Pendidikan yang baik, maka perkembangan bangsakedepannya tidak akan terwujud. Dalam menerapkan pengunaan alat peraga dalampembelajaran dengan bertujuan untuk mengetahui terhadap hasil belajar pada matapelajara IPA di kelas VI SDIT Salafiyah Syafi’iyah Kabupaten Sorong, jenispenelitian ini adalah eksperimen yang terdiri satu kelas yaitu kelas VI. Sebelumdiberikan perlakuan terlebih dahulu diadakannya pretest untuk mengetahuikemampuan awal siswa kemudian diberikan perlakuan dan diadakan. Pengumpulandata dalam penelitian ini adalah pretest dan postest maka dapat disimpulkanperbedaan rata-rata nilai mean antara pretest dari hitungan yang diperoleh meansebesar 67,2 dan nilai postest diperoleh mean sebesar 73,0. Berdasarkan dari keduanilai tersebut dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan alat peragaperkembangbiakan tumbuhan dapat mempengaruhi hasil belajar siswa kelas VI dariperhitungan One Sampel t- Test terlihat Thitung> dari Ttabel 23,469 > 65,39 sehinggaH1 diterima dan H0 ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruhpenggunaan alat peraga perkembangbiakan tumbuhan terhadap hasil belajar padapembelajaran IPA kelas VI SDIT Salafiyah Syafi’iyah Kabupaten Sorong
Item Type: | Thesis (Lainnya) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Alat Peraga, Hasil Belajar |
Subjects: | 300 ILMU SOSIAL > 370 Pendidikan > 370.7 Pendidikan Ilmu Kependidikan |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Bahasa Sosial dan Olahraga (FABIO) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) |
Depositing User: | UNIMUDA Administrator Sorong |
Date Deposited: | 09 Dec 2023 10:38 |
Last Modified: | 09 Dec 2023 10:38 |
URI: | http://eprints.unimudasorong.ac.id/id/eprint/149 |